Nggak Ribet dan Simple Begini Cara Kupas Sayuran, Telur, Hingga Buah Di Dapur…

Posted on

Selama ini kita melakukan beberapa pekerjaan dapur seperti mengupas telur, mengupas jeruk dengan cara yang susah sehingga memakan waktu lama.

Padahal, ada beberapa cara mudah untuk melakukan pekerjaan itu agar menghemat waktu kita.Kita hanya perlu menggunakan alat yang sudah ada, namun dengan cara yang berbeda.

Berikut ini adalah cara mudah melakukan pekerjaan dapur dalam waktu yang cepat.

1. Mengupas jeruk

Potong kedua ujungnya, kemudian iris secara vertikal dan buka jeruk.

2. Mengupas telur makanan

Setelah telur utuh matang, masukkan ke dalam air es. Tutup wadah, kocok perlahan kemudian kupas kulit.

3. Mengupas bawang putih

Pisahkan bawang sambil diremas perlahan ke dalam wadah.Tutup dan kocok, setelah dibuka, kulit bawang akan mengelupas dengan sendirinya.

4. Mengupas jagung

Potong ujung jagung dan jagung akan dikeluarkan dengan mudah.

5. Mengupas wortel

Kita bisa mengupas wortel dengan mudah menggunakan penggosok panci yang bersih, kemudian digosokkan pada kulit wortel.

Demikianlah pokok bahasan Artikel ini yang dapat kami paparkan, Besar harapan kami Artikel ini dapat bermanfaat untuk kalangan banyak. Karena keterbatasan pengetahuan dan referensi, Penulis menyadari Artikel ini masih jauh dari sempurna, Oleh karena itu saran dan kritik yang membangun sangat diharapkan agar Artikel ini dapat disusun menjadi lebih baik lagi dimasa yang akan datang.